Image of Catatan Kehidupan

Text

Catatan Kehidupan



Dewasa ini kebanyakan dari kita, karena kesibukan akibat tuntutan hidup. cenderung melakukan kegiatan atau hal-hal yang lebih banyak bersifat untuk pemenuhan kebutuhan keduniawian. Keadaan atau situasi seperti ini, menjadikan kita cenderung menilai atau menjalani sesuatu dengan sikap "taken for granted". Tidak ada upaya atau merasa tidak mempunyai cukup waktu untuk lebih memahami, mendalami apalagi mengembangkan hal-hal yang sebenarnya perlu mendapat kajian dalam upaya mendapatkan arti dan kebenaran yang lebih hakiki.

Dalam kaitan dengan gambaran situasi seperti tersebut di atas, buku ""Catatan Kehidupan" ini sungguh memberikan arti dan nilai tersendiri. Buku yang ditulis dengan bahasa yang sederhana, mudah dipahami dan jernih ini akan sangat berguna dalam "menyadarkan" kita tentang nilai-nilai ajaran Islam dan hal-hal keseharian yang layak untuk kita selami dan dalami. Kita diingatkan betapa "kejujuran" merupakan faktor utama landasan keislaman kita. Kita diajak untuk menguak phenomena "bermula dari kanan", "memberikan kado untuk anak muslim", "wudhu", hingga masalah "tabungan haji".


Ketersediaan

130050Tersedia
130051Tersedia
130052Tersedia
130053Tersedia
130054Tersedia
133065297. 4 Sub cMy LibraryTersedia
1000904297. 4 Sub cMy LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
297. 4 Sub c
Penerbit PT. Wishoedha Enterprises : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xvi + 171 hlm ; 17 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-95394-8-X
Klasifikasi
297. 4 Sub c
Tipe Isi
Text Book
Tipe Media
Buku
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this