Image of 1863 Babasan Jeung Peribahasa Sunda

Text

1863 Babasan Jeung Peribahasa Sunda



Jumlah judul buku pembelajaran Bahasa Sunda, terutama yang berkaitan dengan kosa kata, masih sulit ditemukan di pasaran. Saya menyusun buku “1863 Babasan Jeaung Paribasa Sunda” untuk memperkaya buku-buku yang ada.

Buku ini juga dilengkapi dengan Aksara Sunda yang Baku (Kaganga) sehingga kita dapat belajar Bahasa Sunda berikut dengan aksara bakunya. Buku ini dapat dipakai oleh siswa sekolah dasar hingga sekolah lanjutan serta masyarakat umum. Supaya mudah dimengerti oleh para pembaca tersebut, buku ini disusun selengkap mungkin dan dijelaskan serinci mungkin. Buku 1863 Babasan Jeung Paribasa Sunda berisi tentang ungkapan dan peribahasa dalam bahasa Sunda yang jumlahnya sebanyak 1.863. Dalam setiap babasan atau paribasa, telah dilengkapi dengan penjelasan, arti dan aksara sunda (kaganga). Buku ini ditulis dengan bahasa pengantar bahasa Sunda. Selain itu, buku ini disusun dengan tujuan salah satunya adalah sebagai buku pelajaran bahasa Sunda. Namun, tidak menutup kemungkinan untuk digunakan secara umum.


Ketersediaan

978979711785398. 91 Nug bMy LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
398. 91 Nug b
Penerbit Nuansa Aulia : Bandung.,
Deskripsi Fisik
vi + 242 hlm ; 14,5 x 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-071-178-5
Klasifikasi
398. 91 Nug b
Tipe Isi
Text Book
Tipe Media
Buku
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this