Image of La Galigo: Menelusuri Jejak Warisan Sastra Dunia

Text

La Galigo: Menelusuri Jejak Warisan Sastra Dunia



La Galigo adalah sebuah karya sastra yang sarat makna dan bernuansa kearifan budaya masa lalu dari Sulawesi Selatan. Karya sastra yang konon terpanjang didunia. Karya sastra yang telah mendunia dan telah menjadi obyek pembahasan dalam berbagai seminar, workshop, konferensi, dan pertemuan ilmiah lainnya. Banyak penulis dan peneliti baik dari dalam negeri sendiri maupun dari luar negeri yang telah mengkaji dan menulis tentang La Galigo. Karya karya mereka sudah banyak tersebar diberbagai forum, lembaga perndidikan, perpustakaan, lembaga penelitian dan pusat pusta informasi lainnya di berbagai negara.

Buku ini adalah kumpulan makalah yang dipresentasikan pada Seminar Internasional La Galigo yang dilaksanakan pada tanggal 15- 18 Maret 2002 di Desa Pancana, Kabupaten Barru. Diawali dengan “Sekapur Sirih” dari Andi Muhammad Rum (Bupati Barru waktu itu), “Catatan Editor” , “Pengantar” oleh Anhar Gongngong, dan “Pendahuluan” oleh Nurhayati Rahman.


Ketersediaan

9799766605My LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
808.8 Rah l
Penerbit Pusat Studi La Galigo : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xxvii + 556 hlm; 24,5 x 18,5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-97666-0-5
Klasifikasi
808.8 Rah l
Tipe Isi
Text Book
Tipe Media
Buku
Tipe Pembawa
Book
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this