Image of Peran Polimorfisme P213s L-Selektin Dan Profil Makrofaq (M1,M2) Pada Kasus Endometriosis

Text

Peran Polimorfisme P213s L-Selektin Dan Profil Makrofaq (M1,M2) Pada Kasus Endometriosis



Tujuan untuk menentukan adanya hubungan antara polimorfisme P213S gen L-selectin dalam kaitannya dengan patogenesis endometriosis.

Desain: Penelitian analitik komparatif dengan memakai desain case control.
Waktu dan Tempat: Departemen Obstetri dan Ginekologi Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik, Rumah Sakit Umum Daerah Dr. Pirngadi, Medan, Rumah Sakit Jejaring, dan klinik swasta diseluruh Medan dari Januari 2013 - Maret 2014.

Populasi: Wanita berusia reproduksi yang mengeluhkan nyeri menstruasi, benjolan di perut, dan/atau infertilitas. Melalui consecutive sampling, pasien dengan dugaan endometriosis dan memenuhi kriteria inklusi diikutsertakan sebagai sampel Kelompok kasus terdiri dari wanita yang didiagnosis dengan endometriosis sementara kelompok kontrol terdiri dari wanita yang tidak terdiagnosis dengan endometriosis.


Ketersediaan

000956My LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit Fakultas Kedokteran USU : Medan.,
Deskripsi Fisik
75 hlm; 29 x 20,5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
Text Book
Tipe Media
Buku
Tipe Pembawa
Book
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this