Detail Cantuman
Advanced SearchText
20 Anak Hebat Zaman Nabi Muhammad
Sobat yang baik hati, Allah menganugerahkan kehadiran anak-anak pada setiap masa hidup manusia. Termasuk pada zaman Nabi Muhammad SAW. Walaupun Nabi Muhammad sangat sibuk dengan urusan negara dan umat, ternyata beliau juga sangat perhatian kepada anak-anak yang hidup pada masanya.
Tahukah kamu siapa saja anak-anak yang bertemu dan bermain dengan Nabi Muhammad? Apa saja teladan yang bisa kamu terapkan? Penasaran, kan? Buku ini memberimu jawaban lengkapnya.
Kamu bisa membaca semua kisah-kisah inspiratif anak-anak pada zaman Nabi Muhammad di buku ini. Semua kisahnya memberi hikmah dan pelajaran yang dapat Kamu terapkan dalam keseharian sehari-hari. Buku ini ditulis dengan bahasa yang sederhana sehingga Kamu dapat mengerti keseluruhan kisah ini dengan baik.
Pada akhir setiap kisah, baca juga kolom hikmah dan pelajaran berharga yang memudahkanmu menjadi anak saleh/salehah yang cinta kepada Nabi Muhammad. Jangan lupa, buku ini juga bisa diwarnai sesuai keinginanmu, lho. Makin seru, kan!.
Mau juga jadi anak hebat seperti pada zaman Nabi Muhammad? Selamat membaca keseluruhan kisah dan selamat mewarnai gambar-gambar di dalamnya.
Ketersediaan
000875 | 297. 63 Yas a | My Library | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
297. 63 Yas a
|
Penerbit | PT.Gramedia Pustaka Utama : Jakarta., |
Deskripsi Fisik |
viii + 68 hlm ; 24 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-03-3208-6
|
Klasifikasi |
297. 63 Yas a
|
Tipe Isi |
Text Book
|
Tipe Media |
Buku
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain