Image of Inspirasi Dari Kelas Inklusi

Text

Inspirasi Dari Kelas Inklusi



Secara umum, buku ini menawarkan refleksi dari edukator dan staff Sekolah Tumbuh Yogyakarta atas praktik baik yang telah dilakukan selama proses dan berdinamika di Sekolah Tumbuh Yogyakarta. Pada dasarnya, tulisan-tulisan dalam buku ini dapat dikelompokkan dalam 3 konteks. Pertama, refleksi dalam konteks ruang pelatihan untuk guru dengan tema sekolah inklusi. Kedua, refleksi tentang dinamika bersinergi dengan orang tua. Ketiga, refleksi berproses dengan siswa diruang kelas.


Ketersediaan

000076371. 1 Ros iMy LibraryTersedia
000077371. 1 Ros iMy LibraryTersedia
000078371. 1 Ros iMy LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
Refleksi 7 Praktisi Pendidikan Inklusi
No. Panggil
371. 1 Ros i
Penerbit Garudhawaca : Sleman.,
Deskripsi Fisik
x + 89 hlm. ; 20 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-6581-75-1
Klasifikasi
371. 1 Ros i
Tipe Isi
Text Book
Tipe Media
Buku
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this