Image of Mengapa Siswa Gagal

Text

Mengapa Siswa Gagal



Banyak siswa di sekolah mengalami kegagalan. Mereka gagal mengembangkan kemampuan mereka untuk belajar, memahami, serta menciptakan, yang sudah dikaruniakan kepada mereka sejak lahir, dan yang sebetulnya sudah sangat baik mereka kembangkan dalam tahun-tahun pertama kehidupan mereka. Itu semua terjadi karena rasa takut, bosan, dan bingung. Mereka takut mengecewakan banyak orang dewasa yang cemas di sekitar mereka, bosan karena banyak dari hal-hal yang mereka terima di sekolah bersifat sepele dan kurang bermakna, serta bingung karena apa yang dikatakan kepada mereka hampir tidak memiliki hubungan apa pun dengan apa yang sungguh-sungguh mereka ketahui (dengan model mentah realitas yang ada di kepala mereka). Buku ini dipersembahkan bagi guru, sekolah, dan orang tua yang sering kali gagal dalam mendidik anak-anak, namun mau belajar dari kegagalan-kegagalannya.


Ketersediaan

132274Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
371. 3 Hol m
Penerbit Erlangga : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
vii + 310 hlm; 14 x 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-099-294-8
Klasifikasi
371. 3 Hol m
Tipe Isi
Text Book
Tipe Media
Buku
Tipe Pembawa
Book
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this