Detail Cantuman
Advanced SearchText
Kisah Para Nabi 4: Dari Nabi Hizqeel as sampai Nabi Muhammad saw
Buku ini menceritakan tentang kisah para nabi yang dikenal kelengkapan dan keasliannya. Dibuat sebagai usaha membaca kembali riwayat hidup para nabi agar dapat meningkatkan pemahaman lebih baik tentang kebijaksanaan dan mukjizat kehidupan mereka. Buku ini juga mengarahkan perhatian kita pada kaum oposisi dan pengingkaran sengit harus mereka hadapi dari masyarakat mereka sendiri. Tujuan dari buku ini melampaui penelusuran biografi terinci dari para Nabi. Terjemahan ini mengikuti metode buku aslinya yang menyatakan pendapat berbeda dari para cendekiawan tentang berbagai argumen, hingga kemudian menekankan segi pandangan mana yang paling sah.
Ketersediaan
130537 | Tersedia | ||
000797 | 297. 246 Kat k | My Library | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
297. 246 Kat k
|
Penerbit | Pustaka progressif : Jakarta., 2004 |
Deskripsi Fisik |
148 hlm; 19,5 x 19,5 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
297. 246 Kat k
|
Tipe Isi |
Text Book
|
Tipe Media |
Buku
|
---|---|
Tipe Pembawa |
Book
|
Edisi |
4
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain