Detail Cantuman
Advanced SearchText
Karena Kamu Sudah Dewasa
Menjadi Dewasa merupakan anugerah besar dari Allah Swt. Saat-saat dewasa merupakan saat-saat penuh kebebasan dan kemandirian. Kebebasan dalam berpikir dan bertindak serta kemandirian dalam mengatur pola hidup sehari-hari. Tentu saja bukan kebebasan yang kebablasan dan kemandirian tanpa kontrol, namun kebebasan yang bertanggung jawab dan kemandirian yang maslahat untuk masa depan.
Oleh karena itu, perlu kembali menghisab diri manakala kita beranjak menuju kedewasaan. Jangan sampai kedewasaan yang kita miliki hanya imitasi belaka yang menghasilkan fatamorgana dan kekaguman yang semu. Juga jangan sampai saat-saat dewasa itu terbuang percuma tanpa target dan hasil yang jelas.
Banyak hal yang dipaparkan dalam buku ini yang Insya Allah membawa kita kepada kedewasaan yang hakiki dengan tingkat yang lebih sempurna dan paripurna, yang tidak saja dapat mempermudah dalam meraih cita-cita, juga memupuk rasa percaya diri dalam menghadapi berbagai masalah dan kesulitan demi masa depan yang lebih cerah. Selamat Membaca!
Ketersediaan
132234 | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
126
|
Penerbit | Pustaka Ulumuddin : Bandung., 2005 |
Deskripsi Fisik |
132 hlm; 21 x 14 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-3987-08-1
|
Klasifikasi |
126 haq b
|
Tipe Isi |
Text Book
|
Tipe Media |
Buku
|
---|---|
Tipe Pembawa |
Book
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain